NHW 2 Kelas IIP: Indikator Profesionalisme Wanita (versi saya)

Sepertinya ini konspirasi semesta deh. Kenapa hayo tiba-tiba nulis begitu? Jadi di akhir pekan lalu, saya mendapati sebuah fakta bahwasannyaaa… ternyata saya punya banyak kekurangan. Alhamdulillah banget sebenernya, dapat reminder ini. Kenapa? Karena di tengah rempongnya mengurus rilis dan marketing buku 2 pekan terakhir ini, saya jadi lalai merenung dan mengkoreksi diri. Alhamdulillah, karena di …

Continue reading NHW 2 Kelas IIP: Indikator Profesionalisme Wanita (versi saya)

NHW 1 Kelas IIP: Adab Pertama (Seorang Ibu)

Ini adalah tugas Nice HomeWork 1 dari IIP Luar Negeri. Membahas tentang adab menuntut ilmu. *** Suatu siang, ketika saya tengah mencari beberapa materi jaman kuliah untuk membantu seorang kawan, mata terjebak pada suatu judul file. Namanya: Testimoni Wedding. Ingatan saya seolah tersedot ke kejadian 4 tahun lau. Saya menikah di Bulan Desember tahun 2013. …

Continue reading NHW 1 Kelas IIP: Adab Pertama (Seorang Ibu)

OPEN PRE ORDER: Terima Kasih Bapak

Assalamualaikum! Ini dia yang ditunnggu-tunggu.. Buku Terima Kasih Bapak akan hadir di Gramedia per tanggal 22 Januari, lebih cepat daripada rencana awal ! Kaget sih aslinya. Tapi mungkin hikmahnya para pembaca bisa segera menikmati ya.. hehe. Kami juga membuka kesempatan bagi teman-teman yang mau Pre Order dengan harga khusus lho.. Sinopsis Buku Banyak yang nanya, buku …

Continue reading OPEN PRE ORDER: Terima Kasih Bapak

Perbedaan Haji dari Indonesia dan Belanda

Assalamualaikum, Kali ini saya ingin membahas tentang perbedaan teknis haji dari Indonesia dan Belanda. Kadang hal ini baru diketahui jamaah yang mau berangkat, sehingga kurang persiapan. Oleh karena itu saya ingin berbagi, siapa tahu persiapannya jadi lebih matang kan hehe.. Waktu Antri Secara umum, keberangkatan jamaah haji dari Belanda itu tidak ada waktu antriannya. Asalkan …

Continue reading Perbedaan Haji dari Indonesia dan Belanda

Halal in EU

Awareness saya tentang Halal-haram suatu makanan muncul pertama kali di usia 4-5 tahun. Anak kecil yang suka main petak umpet itu sering bertanya hal-hal aneh sampai bikin ortunya lelah. Suatu kali dia bertanya, apakah kita boleh makan suatu hewan (saya lupa tepatnya hewan apa, tapi kayaknya hewan buas seperti harimau). Lalu sang bapak menjawab tidak …

Continue reading Halal in EU